Paving Paling Murah Bisa Apa?

Seiring berkembangnya jaman, pembangunan rumah tidak memperhatikan faktor keindahan bangunan, tetapi juga mengindahan faktor lain seperti faktor lingkungan dan fungsionalitas. Salah satu produk dari perkembangan itu adalah pemakaian paving sebagai bahan penutup tanah karena paving lebih indah dan lebih ramah lingkungan dari bahan lain seperti cor atau aspal.

Griya Paving Mandiri sebagai produsen paving di Solo, Jawa Tengah, menyediakan paving-paving terbaik untuk anda, tersedia beraneka jenis paving dalam berbagai ukuran dan kekuatan dari K200 sampai K500. Lalu, membangun mana yang paling cocok untuk kebutuhan anda?

Kali ini Griya Paving Mandiri akan membahas penggunaan paving berdasarkan klasifikasi kekuatan K200-K250, paving paling murah yang diproduksi Griya Paving Mandiri Solo.

Arti K200-K250

Berdasarkan klasifikasi yang dikeluarkan SNI, paving dengan klasifikasi K200-K250 memiliki kekuatan maksimal untuk menahan tekanan 20 MPa. Paving K200-K250 diklasifikasikan sebagai paving mutu B, sederhananya paving di klasifikasi ini bisa menahan beban seberat 200 kg untuk setiap sentimeter perseginya.

Penggunaan Paving K200-K250

Dari keterangan di atas, bisa digunakan untuk apa paving K200-K250? Paving dengan kuat tahan 200kg dapat digunakan sebagai berikut:

  • Pelataran Parkir
  • Pelataran Rumah
  • Trotoar
  • Jalan Taman
  • Jalur Khusus Sepeda

Harga Paving K200-K250

Griya Paving Mandiri menyediakan paving K200-K250 dalam berbagai bentuk dan ukuran di antaranya holland, kawung, hexagonal (selengkapnya klik sini ). Dengan 65 ribu rupiah anda bisa mendapatkan paving K200-K250 GPM yang baik dan teruji kualitasnya. Griya Paving Mandiri menyediakan promo-promo seperti bebas ongkos kirim ke seluruh Jawa Tengah dan Yogyakarta dan juga diskon-diskon spesial. Hubungi Griya Paving Mandiri di sini untuk pertanyaan dan pemesanan paving. Jangan lupa follow @griyapaving_solo di I nstagram.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *